Monday, May 1, 2017

Jalak Suren

0

Jalak suren (Sturnus contra) atau jalak uren[3] adalah spesies jalak yang ditemukan di Anakbenua India dan Asia Tenggara. Burung-burung ini biasa ditemukan dalam kelompok kecil di kaki lembah dan di dataran rendah. Jalak suren acapkali dijumpai di kota atau perdesaan, meskipun mereka tak seberani burung kerak ungu. Jalak suren memiliki beberapa variasi bulu dalam populasinya, dan sampai saat ini sudah teridentifikasi lima subspesiesnya

Penangkaran Jalak Suren in progress

Love Bird

0

Burung lovebird merupakan burung sosial. Di alam bebas, burung ini hidup berkelompok. Setiap kelompok terdiri dari 5-20 ekor. Burung dewasa hidup berpasangan. Disebut “love bird” atau “burung cinta” karena burung ini baru berpisah dari pasangannya bila salah satunya mati.

Penangkaran di Heiwa Bird Farm in progress

Contact Person

0

HEIWA BIRD FARM :

Alamat : Dk. Panasan rt1/rw1, Wanglu, Trucuk, Klaten, Jawa tengah.

Contact Us : 085602333002.

Sms : 085602333002.

WhatsApp : 085602333002.

BBM : D88F4456.

Google Map : HEIWA Bird Farm.

Facebook : SAKA PURNAMA.

Facebook FP : HEIWA Bird Farm.

Youtube : HEIWA Bird Farm.

Instragam. : HEIWA Bird Farm.

blog : heiwabirdfarm.blogspot.com

Email : Sakapurnama.kr2@gmail.com.